Gagal Hadir ke HBD JatimOtoBlog ke II

Mohon maaf kepada semua para sesepuh dan tuan rumah ( Kang Ndas, Om Wiro, dan mbah Bonsay, a.k.a Mbah Muchin Riyadi ). PB tidak bisa hadir ke acara ULTAH JatimOtoBlog ke II, di karenakan ada urusan penting yang sangat mendadak dan tidak bisa ditinggalkan. Dari semalam Asistent pribadi PB sakit keras, dan terpaksa harus merawat serta menemaninya. Ini betul-betul di luar rencana awal, padahal sudah buat costum segala untuk special Ultah JatimOtoBlog ke II ini.

Asisten PB yang sedang sakit 😥 😥 (Jadi gagal ke Ultah JatimOtoBlog ke II)

Berhubung urusan ini tidak bisa ditinggalkan, ya terpaksa dengan sangat berat. Tidak bisa hadir ke Ultah JatimOtoBlog ke II, padahal ke inginan hati sangat besar untuk bisa hadir di hari special ini. Semoga tahun depan, masih bisa hadir lagi dalam acara yang sama dan mungkin di tempat yang berbeda tentunya 😆 !! Salam buat semua kawan yang hadir, dan semoga acaranya sukses serta meriah walau tanpa kehadiranku, hikss-hikss 😥 😥

Padahal sudah bikin Costum ini, untuk keseriusan hadir… hikss-hikss

Advertisement

About PotretBikers

All about automotive, photography, gadgets, culinary, Travel

Posted on 28 December 2013, in Info terbaru untuk Umum and tagged . Bookmark the permalink. 33 Comments.

  1. semoga lekas sembuh ya….

  2. sama kang…..
    lekas sembuh yo asisten e 😀
    ben iso ngrumat pb

  3. gak papa kang, masih ada tahun depan, saya sebenarnya juga pengin ikut, tapi ada sesuatu yang tidak bisa ditinggalkan 🙂

    kalau masih diberi umur dan waktu tahun depan insya Allah ikut 🙂

  4. wadaooo…semoga lekas sembuh nek nuw…

  5. cepet sembuh lek,, wah

  6. ada prioritas yang harus di utamakan..,ya to..?

    semoga asistennya cepat sehat lagi,cak..

  7. waduh gak pantes nih jd asisten…ckckck..

  8. Lo kok wes nok Magetan iki?

  9. lha… teko tibaknoooo

  1. Pingback: Welcome to HBD JatimOtoBlog II | Potret Bikers.com

Silahkan Komentar Dan Nitip Jemuran juga boleh

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: