Daily Archives: 10 September 2014
Penyebab olie mesin berkurang, padahal knalpot tidak smoke!!
Sudah beberapa bulan belakangan ini, PB dibingungkan dengan adanya kejadian yang menimpa si Jule. Meskipun PB selalu rutin ganti olie mesin setiap ±1000km, namun tetap saja olie yang tersisa sekitar ±600ml dari total yang di isikan ke mesin Jule 800ml. Padahal ini kejadiannya tidak telat mengganti olie mesin, bahkan tidak sampai 1bulan. Kalau sudah menempuh ±1000km(3x perjalanan 360km), PB selalu sempatkan untuk mengetap olie si Jule. Padahal dari knalpot juga tidak mengepul, a.k.a tidak ada olie yang masuk ke ruang bakar. Ternyata ini biang keroknya 👿