Blog Archives
Suzuki All New Satria FU 2015, bocor halus!!!
Posted by PotretBikers
Dimana tahun 2015 segera akan datang, sesuai dengan kebiasaan pabrikan. Pastinya akan ada fresh produk, yang tentu saja untuk di sajikan kepasar demi meraih konsumen yang lebih banyak. Nah kali ini datang dari kubu Suzuki, dimana yang terkenal dengan Motor Bebek bernuansa Sport. Siapa lagi kalau bukan Satria FU, yang sudah menancapkan cakarnya beberapa tahun dalam sekmen yang kompetitor tidak miliki. Nah kali ini ada sedikit bocoran dari ordal, untuk next project Suzuki. Dibawah ini penampakannya 😉
-Baca Selanjutnya Kawan->
Advertisement
Posted in Info terbaru untuk Umum, New Info terhangat
Tags: fu 2015, motor overunderbone, Satria FU